Sabtu, 04 April 2020

PPKn BELAJAR ONLINE SMK Negeri 1 Subang

Assalamu'alaikum wr wb
Dear All My Son...
Semoga dalam keadaan baik-baik saja, tetap di rumah dan tetap jaga kesehatan dan semangat belajar.

Tugas Belajar PPKn Online oleh : Didi Sopyan S, S.Pd

Mohon agar tetap di perhatikan dan dilaksanakan tugas dari bapa dengan baik-baik.

TUGAS KELAS X:

INFO PPKn
✔️Buatlah Maping Konsep (peta konsep) pembahasan materi bab 4-7
✔️ Isilah tabel dari masing-masing tabel bab 4-7
✔️ Kerjakan UJIKOM bab 4-7

Dikerjakan di buku catatan PPKn
Dengan sistematika masing-masing bab:
1. Peta konsep harus selembar full
2. Diikuti Lembar ke- 2 dan seterusnya dengan isian tabel.
3. dan Uji Kompetensi pada halaman terakhir disetiap BAB

Apabila tabel sudah selesai semua brarti tinggal peta konsep dan Ujikom saja, bentuk pengumpulan dan nilai dalam Rencana Kegiatan Belajar Mengajar Online dikumpulkan sesuai waktu penjadwalannya sebagai berikut di setiap 3 minggunya:
✔️ Minggu 1 (30 Maret 03 April): Mengerjakan Tugas Maping (Peta) Konsep dan Tabel
✔️ Minggu 2  (06-10 April) : Pembahasan dan Mengumpulkan Tugas Maping dan Tabel ada 2 Cara Pengumpulan (kolektif Kelas via email didisopyan@gmail.com dengan cara di kolektif oleh KM/Koordinator kelas dengan menggunakan aplikasi winRAR dalam satu file RAR atau dikumpulkan dengan via WA sesuai dengan waktu Belajar/ Jadwal Pelajaran harian di Kelas dengan cara di kolektif oleh KM/Koordinator kelas dengan masing-masing siswa sudah mengcopy-paste-kan foto/gambar tugas tersebut ke dalam ms.word yang kemudian di simpan dengan versi PDF) sebagai contoh jadwal hari selasa pada jam ke 1-2 berarti waktu pengumpulan tugas hari selasa pada tanggal 07 April Jam 07.00-08.20)
Catatan:
File Word/PDF wajib di beri nama lengkap dan kelas contoh nama file tugas yang benar
Fitria_Lestari_X_BDP_2.Pdf

✔️ Minggu 3 (13-17 April) : Melakukan Ulangan Harian BAB secara Online/ Offline dengan mengirimkan soal latihan bentuk soal (Esay / PG) yang kemudian dilaporkan kembali dalam bentuk foto jawaban setiap soal.

TUGAS KELAS XI:

INFO PPKn
✔️Buatlah Maping Konsep (peta konsep) pembahasan materi bab 4-6
✔️ Isilah tabel dari masing-masing tabel bab 4-6
✔️ Kerjakan UJIKOM bab 4-6

Dikerjakan di buku catatan PPKn
Dengan sistematika masing-masing bab:
1. Peta konsep harus selembar full
2. Diikuti Lembar ke- 2 dan seterusnya dengan isian tabel.
3. dan Uji Kompetensi pada halaman terakhir disetiap BAB

Apabila tabel sudah selesai semua brarti tinggal peta konsep dan Ujikom saja, bentuk pengumpulan dan nilai dalam Rencana Kegiatan Belajar Mengajar Online dikumpulkan sesuai waktu penjadwalannya sebagai berikut di setiap 3 minggunya:

✔️ Minggu 1 (30 Maret 03 April): Mengerjakan Tugas Maping (Peta) Konsep dan Tabel

✔️ Minggu 2  (06-10 April) : Pembahasan dan Mengumpulkan Tugas Maping dan Tabel ada 2 Cara Pengumpulan (kolektif Kelas via email didisopyan@gmail.com dengan cara di kolektif oleh KM/Koordinator kelas dengan menggunakan aplikasi winRAR dalam satu file RAR atau dikumpulkan dengan via WA sesuai dengan waktu Belajar/ Jadwal Pelajaran harian di Kelas dengan cara di kolektif oleh KM/Koordinator kelas dengan masing-masing siswa sudah mengcopy-paste-kan foto/gambar tugas tersebut ke dalam ms.word yang kemudian di simpan dengan versi PDF) sebagai contoh jadwal hari selasa pada jam ke 1-2 berarti waktu pengumpulan tugas hari selasa pada tanggal 07 April Jam 07.00-08.20)
Catatan:
File Word/PDF wajib di beri nama lengkap dan kelas contoh nama file tugas yang benar
Fitria_Lestari_X_BDP_2.Pdf

✔️ Minggu 3 (13-17 April) : Melakukan Ulangan Harian BAB secara Online/ Offline dengan mengirimkan soal latihan bentuk soal (Esay / PG) yang kemudian dilaporkan kembali dalam bentuk foto jawaban setiap soal.


Informasi Tambahan
Ikutilah Kegiatan Diskusi Online pada aplikasi Zoom di bawah ini:

buatlah screenshot diri kalian pada hp ketika mengikuti kegiatan diskusi tersebut. Kemudian simpan gambar tersebut dan kirimkan pada Minggu ke 3 sesuai dengan rencana pembelajaran online PPKn. Terima kasih
Selamat Belajar dan Selamat Mengerjakan

Didi Sopyan S, S.Pd